Gencarkan Awareness Produk, Wardah Jalankan Influencer Marketing
Wardah jalankan kampanye influencer marketing dengan 54 KOL, bertujuan untuk menggencarkan pengenalan produk-produk Wardah. Kampanye ini berjalan sejak awal bulan Mei dan cacaFly Metrodata Indonesia membantu anak perusahaan PT Paragon Technology and Innovation dalam riset pencarian KOL, pembentukan topik, pengarahan gaya serta pelaporan performa konten dari para KOL. Dalam kampanye ini, Wardah menggencarkan 3 produk, […]
Wafer Selamat & Twister: Tayangan Tinggi di Smart TV, Sebuah Potensi
Turut meriahkan rangkaian perayaan Idul Fitri pada akhir April lalu, snack termasyhur Wafer Selamat dan Twister yang berada di bawah naungan PT Ceres Indonesia Tbk. menjalankan kampanye masif dengan video animasi 3D yang digarap oleh creative agency Dialograf. Video berdurasi 15 dan 30 detik itu dibalut dengan call-to-action yang mengarah ke SKU masing-masing produk. Salah […]